• Post date: Monday, 26 February, 2024 - 13:49
    Depok, 21 Februari 2024 – Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi melalui Direktorat Kemitraan dan Penyelarasan Dunia Usaha dan Dunia Industri (Mitras DUDI) sukses mengadakan Bimbingan Teknis (bimtek) bagi Balai Besar/Balai Pengembangan Penjaminan Mutu Pendidikan Vokasi (BB/BPPMPV). Kegiatan...
  • Post date: Monday, 26 February, 2024 - 09:21
    Prodi PTK SPs UNY menghadirkan Dina Adinda, Ph.D dari Université Paris Nanterre, untuk mengisi kegiatan Visiting Professor bagi Mahasiswa S2 dan S3 Pendidikan Teknologi dan Kejuruan (PTK) angkatan 2023. Dina Adinda, yang telah berpengalaman dalam bidang Validation of Acquired Experience, memberikan...
  • Post date: Thursday, 1 February, 2024 - 09:37
    Sebagai langkah progresif dalam meningkatkan kualitas Pendidikan Teknologi Kejuruan, SPs Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) menggelar peninjauan dan pencermatan terhadap nomenklatur program studi Pendidikan Teknologi Kejuruan. Upaya ini bertujuan untuk memastikan bahwa nama-nama program studi...
  • Post date: Thursday, 7 September, 2023 - 10:02
    Pada tahun 2023, telah diselenggarakan program General Lecture Di Nanyang Polytechnic Singapore dan Research Metodhology Colloqium Di Universiti Tun Hussein Onn Malaysia. Kolaborasi antara Universitas Negeri Yogyakarta dengan Nanyang Polytechnic Singapore dan Universiti Tun Hussein Onn Malaysia....
  • Post date: Tuesday, 5 September, 2023 - 09:39
    SEAMEO VOCTECH dan LabTech Academy menyelenggarakan program pelatihan "Hybrid Teacher Upgrading Program on Empowering Teachers for IR4.0 Using Virtual TVET LabTech International, LTD" di LabTech International, LTD, Batam, Indonesia. Program ini diikuti oleh 20 pendidik dari tiga negara,...
  • Post date: Tuesday, 6 June, 2023 - 10:45
    Salah satu desa binaan Prodi PTK SPs UNY yaitu Desa Segajih meraih penghargaan Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) dari Kementrian Pariwisata. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno menyebut raihan ini menjadi yang pertama di Indonesia."Ini lagi saya cek...
  • Post date: Tuesday, 22 November, 2022 - 23:28
    Pada rentang bulan Oktober-November 2022, Program Studi S2 PTK UNY berpartisipasi dalam program Outbound Visiting Professor (VP) ke Fakulti Pendidikan Teknikal dan Vokasional (FPTV) Universiti Tunn Hussein Onn Malaysia (UTHM). Sebagai pembicara, S2 PTK UNY mengirimkan Prof. Sutarto, M.Sc., Ph.D....
  • Post date: Thursday, 17 November, 2022 - 10:32
    Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang sangat pesat pada era Revolusi Industri 4.0 membuat segala hal menjadi tanpa batas. Hal ini tidak terlepas dari perkembangan dunia internet yang sudah masuk di era The New Ultra High-Speed Internet Connectivity 5 Generation (5G) yang dapat...
  • Post date: Tuesday, 25 October, 2022 - 10:39
    Masih adanya mahasiswa pascasarjana yang hampir habis masa studinya dan belum menyelesaikan penulisan disertasi mereka, maka dinilai perlu melakukan kegiatan untuk membantu mahasiswa menyelesaikan penulisan disertasinya secara efisien dan fokus serta memberikan kemudahan mahasiswa dalam mencari...
  • Post date: Monday, 12 September, 2022 - 10:50
    Program studi S3 Pendidikan Teknologi Kejuruan (PTK) Pascasarjana UNY mendapat kunjungan dalam rangka visitasi lapangan oleh Lembaga Akreditasi Mandiri Kependidikan (Lamdik) pada Senin (29/8) di Rektorat. Lamdik merupakan lembaga yang memiliki tugas dan tanggungjawab dalam melakukkan akreditasi...
  • Post date: Monday, 15 August, 2022 - 11:44
    Program Studi Pendidikan Teknologi dan Kejuruan Pascasarjana Universitas Negeri Yogyakarta tanggal 6-7 Agustus 2022 melakukan pemetaan potensi desa atau kelurahan wisata dalam pengembangan ekonomi kreatif di lokasi dusun Segajih Kalurahan Hargotirto Kulon Progo. Agenda ini adalah wujud tindak...
  • Post date: Friday, 29 July, 2022 - 12:56
    Kegiatan kuliah umum dengan tema Education System in Germany dengan narasumber adalah Prof. Dr. phil. Steffen Kresten dari Technicshe Universitat Dresden, Jerman. Kegiatan ini di ikuti oleh 35 peserta dengan mode blended learning (luring terbatas berada di lantai 3 Gedung Pascasarajana Sugeng...

Pages

JURNAL